Bantuan SIP Ke 5461 Rp. 2.000.000,-

Alhamdulillah sudah di salurkan bantuan dari Muhsinin SIP yang ke – 5461 (November 2023) 

LEMBAR VERIFIKASI:
1. Nama Lengkap : Dwi S.
2. Tempat, Tanggal Lahir : 01-05-1968
3. Usia : 55 tahun
4. Jenis Kelamin : Perempuan
5. Status Pernikahan : Janda Cerai Hidup
6. Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
7. Jumlah Anak : 3 Orang
Azka narulita (32 tahun)
️Kezya gendhis (29 tahun)
️Shafa qinaya (23 tahun)
8. No. HP Yang Bisa Dihubungi : 08121249xxxx
9. Alamat : Jl Raya ciomas Gg Raden Omas  Ciomas rahayu  Kab. Bogor
10. Lama tinggal ditempat sekarang : 11 bulan
11. Status Tempat Tinggal : Milik anak beliau
12. Biaya kontrak/sewa per bulan/tahun :
13. Pendapatan per bulan : tidak ada pendapatan
14. Masalah yang sedang dihadapi:
Bu Dwi saat ini kesulitan biaya pengobatan, dimana beliau di diagnosa terkena stroke infark dari bulan Juli 2022. Tanggal 4 Mei 2023 beliau sempat dirawat di RS UMMI Bogor dan dari hasil diagnosa malah ada penyumbatan pembuluh darah di otak dan harus meminum obat secara rutin dalam waktu yg cukup lama. Pengobatan sempat terhenti karena tidak ada biaya, sehingga pada tanggal 26 September 2023, kembali beliau harus dirawat di RS UMMI selama 6 hari. Untuk biaya rawat inap di cover oleh BPJS, akan tetapi ada obat obatan yg tidak dicover oleh BPJS, dan obat tersebut harus rutin di konsumsi. Obat yang hanya di cover 6 hari oleh BPJS adalah Atorvastatin 40 mg, Minisiapi, Lansoprazole, Sucralfate dan Racikan (resep obat terlampir), selanjutnya obat tsb harus ditebus dengan dana pribadi. Selain itu ada obat lain yg dari awal tidak dicover bpjs yaitu neulin (resep terlampir). Selain obat tersebut beliau juga membutuhkan oksigen apabila sakit kepala nya kambuh. Estimasi biaya pengobatan untuk obat yg tidak di cover BPJS dan rutin di konsumsi Rp 500.000 / pekan. Ketiga anak nya belum bisa membantu maksimal dalam biaya pengobatan, karena kondisi ekonomi mereka.
15. Orang terdekat yang bisa dihubungi : 089570253xxxx (ibu keyza anak beliau)
16. Lembaga/perorangan yang pernah membantu : Pernah dibantu SIP satu kali untuk biaya pengobatan
17. Upaya/usaha apa yang telah dilakukan : Memohon bantuan ke SIP
18. Rekomendasi ke Program SIP : SIP Center
19. Pengamatan visual verifikator ke rumah : Rumah Sederhana
20. Track Record : Sudah mengenal Sunnah
21. Persetujuan object verifikasi untuk mempublikasikan kondisi dan photo : Bersedia
22. Usul verifikator : Layak dibantu
23. Catatan Tambahan :

Verifikator : Dedi Hermawan
Verifikator wilayah :   Bogor dan sekitarnya

Tindakan SIP : Menyalurkan bantuan sebesar Rp. 2.000.000,-

Kami ucapkan Jazakumullahu khairan wa baarakallahu fiikum kepada para muhsinin SIP. Semoga Allah ta’ala memberkahi hartanya.

Silahkan salurkan Infaq, Shodaqoh, Zakat harta dan Kepedulian Anda melalui SIP:
Bank Syariah Indonesia
Donasi Sosial & Dakwah
Rekening 757 5466 685
a/n :  Yayasan SIP INFAQ

Kami mengajak untuk menjadi Donatur/Muhsinin SIP dengan mengirim pesan WA dengan format:
Daftar Donatur SIP_Nama_Alamat kirim ke nomor:
0811-1186-626
Kontak Layanan Informasi :
0896-3059-3125

Silahkan kunjungi facebook dan instagram di:

www.facebook.com/insanpeduli
www.instagram.com/solidaritasinsanpeduli/

Pengurus SIP
Silahkan bantu sebarkan

Lihat Data Bantuan